Logo Daihatsu
EN | ID

Hijau | Sehat | Pintar | Sejahtera

Komitmen Daihatsu untuk Indonesia yang Lebih Baik

Logo CSR
Bersama Sahabat Membangun Negeri
Daihatsu berkomitmen berbagi dengan masyarakat Indonesia melalui 4 pilar Corporate Social Responsibility, yaitu: Pintar Bersama Daihatsu, Sehat Bersama Daihatsu, Hijau Bersama Daihatsu, dan Sejahtera Bersama Daihatsu.
Hijau Bersama Daihatsu
Daihatsu turut serta berperan dalam mengurangi dampak lingkungan dan berkontribusi membangun bisnis yang berkelanjutan.
Selengkapnya
Sehat Bersama Daihatsu
Daihatsu berkomitmen untuk bertumbuh kembang bersama masyarakat dengan pemberdayaan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Selengkapnya
Pintar Bersama Daihatsu
Daihatsu berkomitmen untuk berkontribusi meningkatkan kualitas pendidikan seiring dengan perkembangan bisnis perusahaan.
Selengkapnya
Sejahtera Bersama Daihatsu
Daihatsu berkomitmen untuk tumbuh bersama masyarakat dengan memberdayakan mereka untuk meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran.
Selengkapnya
Berita CSR Daihatsu
IBU KREATIF, BALITA AKTIF
IBU KREATIF, BALITA AKTIF
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menyelenggaraan lomba memasak makanan bernutrisi ibu-ibu kader posyandu dan kader PAUD dari desa-desa binaan Daihatsu di area Karawang.
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia di Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang- Jawa Barat
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia di Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang- Jawa Barat
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) melaksanakan kegiatan forum diskusi mengenai lingkungan dan penanaman pohon di wilayah Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang-Jawa Barat.
SMK Skill Contest Jadi Komitmen Daihatsu Tingkatkan Pendidikan Vokasi dan Cetak SDM Unggul
SMK Skill Contest Jadi Komitmen Daihatsu Tingkatkan Pendidikan Vokasi dan Cetak SDM Unggul
Daihatsu menyelenggarakan Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 pada 19 Desember 2024 di Sunter Assembly Plant PT Astra Daihatsu Motor, Jakarta.
Daihatsu Perkuat SDM Masa Depan dengan Donasi Alat Manufaktur ke SMK dan Kampus
Daihatsu Perkuat SDM Masa Depan dengan Donasi Alat Manufaktur ke SMK dan Kampus
Daihatsu Indonesia berkomitmen dalam mencerdaskan bangsa dengan meningkatkan kualitas pendidikan dan SDM yang unggul melalui CSR Pintar Bersama Daihatsu.