Logo Daihatsu
EN | ID

CSR Daihatsu

Save Our Seas. Save Our Turtles. Be The Solution. Not the Pollution.

22 Februari 2025
Save Our Seas. Save Our Turtles. Be The Solution. Not the Pollution.

Sejak tahun 2011 Daihatsu turut mendukung konservasi penyu dengan filosofi ingin menjadi seperti Penyu, sebagai salah satu hewan yang mampu beradaptasi di berbagai zaman dan masih bertahan hidup setelah ratusan juta tahun.

Kali ini, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) membuktikan komitmen dan tanggung jawab sosialnya melalui program Penyu Untuk Indonesia.

Pada 29 Juli kemarin, Daihatsu diwakili oleh Ibu Sri Agung Handayani selaku Marketing Director dan Corporate Planning & Communication Director PT Astra Daihatsu Motor berkolaborasi bersama pemerintah yaitu Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut (PRL) dan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia yang diwakili oleh Bapak Muhammad Yusuf sebagai Direktur Pendayagunaan Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil, melakukan Aksi Kolaborasi Program Penyu untuk Indonesia.

Aksi Kolaborasi tersebut dilakukan seiring dengan memperingati Coral Triangle Day 2022 dan mendukung Bulan Cinta Laut. Dalam acara ini Daihatsu juga mengajak Sahabat Klub dan siswa-siswi SMK Binaan yang berada di area Bali.

Kegiatan yang dilakukan terdiri dari Bersih-bersih pantai, melepasliarkan tukik, perpanjangan MOU dengan Dirjen PRL, dan juga mendonasikan sarana prasarana untuk konservasi penyu Kurma Asih.

Yuk Sahabat, kita jaga laut dan penyu dengan tidak membuang sampah sembarangan, juga mengurangi bahan-bahan sampah plastik. Karena kalo bukan kita, siapa lagi?

Artikel Lainnya
IBU KREATIF, BALITA AKTIF
IBU KREATIF, BALITA AKTIF
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menyelenggaraan lomba memasak makanan bernutrisi ibu-ibu kader posyandu dan kader PAUD dari desa-desa binaan Daihatsu di area Karawang.
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia di Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang- Jawa Barat
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia di Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang- Jawa Barat
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) melaksanakan kegiatan forum diskusi mengenai lingkungan dan penanaman pohon di wilayah Taman Keanekaragaman Hayati Kiara Payung, Sumedang-Jawa Barat.
SMK Skill Contest Jadi Komitmen Daihatsu Tingkatkan Pendidikan Vokasi dan Cetak SDM Unggul
SMK Skill Contest Jadi Komitmen Daihatsu Tingkatkan Pendidikan Vokasi dan Cetak SDM Unggul
Daihatsu menyelenggarakan Daihatsu SMK Skill Contest ke-8 pada 19 Desember 2024 di Sunter Assembly Plant PT Astra Daihatsu Motor, Jakarta.
Daihatsu Perkuat SDM Masa Depan dengan Donasi Alat Manufaktur ke SMK dan Kampus
Daihatsu Perkuat SDM Masa Depan dengan Donasi Alat Manufaktur ke SMK dan Kampus
Daihatsu Indonesia berkomitmen dalam mencerdaskan bangsa dengan meningkatkan kualitas pendidikan dan SDM yang unggul melalui CSR Pintar Bersama Daihatsu.
Semua Hak Dilindungi Undang-Undang@ Hak Cipta 2025 PT Astra Daihatsu Motor