Logo Daihatsu
EN | ID

Tips Sahabat

Tips Merawat Jok Mobil

24 November 2020
merawat jok mobil

Merawat mobil, tidaklah semudah merawat sepeda motor. Perlu ketelitian, ketelatenan, dan kesabaran dalam merawat mobil. Salah satu bagian mobil yang perlu dirawat adalah jok mobil. Jok adalah bagian penting dalam mobil karena disanalah kamu akan duduk sepanjang perjalanan. Jok mobil terdiri atas berbagai jenis tergantung dari pabrik atau telah diganti sesuai kehendak pemilik. Agar jok mobil nyaman digunakan ketika berkendara maka jok harus dibersihkan dan dirawat dengan baik.

Tips merawat jok mobil yang berbahan dasar kain dan kulit. Kamu bisa praktikkan untuk merawat jok mobilmu.

Cara Membersihkan Jok Berbahan Dasar Kain Untuk membersihkan jok mobil berbahan dasar kain Ibu bisa menggunakan deterjen yang lembut. Lalu, ikuti langkah-langkah berikut:

  • Bersihkan debu dan remah-remah kotoran pada jok dengan vacuum cleaner.
  • Isi ember dengan air hangat, lalu tuangkan sedikit deterjen yang lembut.
  • Rendam spons ke dalam ember, lalu, remas spons dan gosokkan pada seluruh bagian jok mobil. Jangan biarkan jok terlalu basah dan hindari penggunaan spons yang terlalu besar agar jok lebih cepat kering.
Others Tips Sahabat
Di Tengah Isu Virus Corona, Daihatsu Tetap Luncurkan Ayla dan Sirion Terbaru
Di Tengah Isu Virus Corona, Daihatsu Tetap Luncurkan Ayla dan Sirion Terbaru
Tidak ada yang pernah mengira sebelumnya bahwa virus Corona ini akan berdampak pada banyak hal di dunia. Termasuk di Indonesia sendiri pada saat awal isu virus Corona di Wuhan, masyarakat Indonesia ma
11 Rekomendasi Merk Cat Mobil yang Awet dan Bagus
11 Rekomendasi Merk Cat Mobil yang Awet dan Bagus
Rekomendasi merk cat mobil dengan kualitas bagus sehingga bisa bertahan lama memang selalu dibutuhkan oleh pemilik mobil hingga pecinta otomotif. Hal itu dikarenakan memiliki mobil dengan warna mengil
Tips Mengenali Gejala Busi Mobil Rusak
Tips Mengenali Gejala Busi Mobil Rusak
Busi memegang peranan penting sebagai salah satu komponen suku cadang kendaraan otomotif termasuk mobil. Busi mobil yang bermasalah dapat menyebabkan mesin mobil tidak dapat bekerja secara seimbang ak
Cara Membuat Peredam Suara Mobil Sendiri
Cara Membuat Peredam Suara Mobil Sendiri
Kabin yang senyap merupakan salah satu kebutuhan penting bagi para pemilik mobil untuk bisa mendengarkan audio berkualitas. Namun sayangnya, tidak semua mobil memiliki kabin yang senyap. Hanya mobil y

Book Service Via the DaihatsuKu Application

Get attractive offers for regular maintenance services on your vehicle

Logo PlaystoreLogo Appstore
Mockup Aplikasi DaihatsuKu
© Copyright 2024 PT Astra Daihatsu Motor. All rights reserved