2023-01-17
Pada pembahasan sebelumnya kita sudah mengetahui cara mengurus STNK mobil yang hilang. Nah, jika Anda sedang mengalami masalah BPKB hilang, Anda tidak perlu cemas. Karena akan diulas secara mendalam bagaimana cara mengurus BPKB hilang, lengkap dengan syarat dan rincian biayanya seperti berikut.
BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor) merupakan bukti sah bahwa Anda merupakan pemilik sah sebuah kendaraan sehingga wajib Anda jaga dengan baik.
Banyak sekali fungsi penting dari memiliki BPKB dalam kehidupan, seperti sebagai salah satu syarat pengurusan pajak kendaraan, keabsahan kepemilikan, menambah nilai kepercayaan pembeli, meningkatkan harga jual kendaraan yang akan dijual, serta dapat digunakan sebagai jaminan saat melakukan pinjaman dana di bank atau koperasi.
Berikut beberapa syarat, cara dan rincian biaya yang harus Anda bayarkan ketika sedang mengurus kehilangan BPKB. Adapun beberapa dokumen yang harus Anda lengkapi sebagai syarat mengurus BPKB hilang, adalah sebagai berikut :
Baca Juga : Cara Mengurus SIM Hilang Secara Online yang Mudah dan Cepat
Apa yang harus dilakukan jika BPKB Hilang? Berikut beberapa cara yang harus Anda perhatikan dalam mengurus BPKB yang hilang, antara lain :
Besaran biaya yang harus Anda bayarkan ketika kehilangan BPKB sudah tercantum pada PP No. 76 Th. 2020. Biaya penerbitan ganti kepemilikan atau BPKB baru untuk kendaraan bermotor roda 2 dan 3 dikenakan biaya sebesar Rp. 225.000. Sedangkan untuk roda 4 dikenakan biaya sebesar Rp. 375.000.
Bagaimana? Cara mengurus BPKB hilang, ternyata mudah bukan? Jika BPKB Anda hilang, bisa menggunakan cara diatas untuk mengurusnya, ya!
Tag
Share This
Tips Sahabat
2021-01-14
Mencari pekerjaan memang bukan hal mudah. Banyak orang yang harus mengalami penolakan puluhan kali hingga mendapat pekerjaan pertamanya. Namun, setiap kesempatan harus t
2020-11-24
Ketika mobil dalam kondisi yang kurang baik, bakal timbuh masalah getaran atau rasa kurang nyaman saat kendaraan melaju di kecepatan yang lumayan tinggi. Bagi pengendara
2020-10-25
Saat ini, mobil sudah lebih dari sebuah kendaraan. Bagi Sahabat Daihatsu, pastinya mobil sudah seperti sebuah hobi. Tidak jarang bagi Sahabat merogoh kantong untuk menja
2022-11-18
Layaknya kendaraan yang lain, mobil yang cocok untuk wanita harus dapat memenuhi kebutuhan pengguna. Tentu saja kebutuhan ini bergantung dari keseharian si pengemudi